Senja Pagi Cafe Magelang: Daftar Menu, Jam Buka, Cara Booking

Jika Anda penasaran dengan Senja Pagi Magelang, yuk simak informasinya berikut ini!
6 Sep 2022 ·By Ayurizka Purwadhania
·
Share Article
Senja Pagi Magelang / tifanpradita_
Senja Pagi Magelang / tifanpradita_

Jalan-jalan ke Magelang tak lengkap rasanya jika Anda belum menjejakkan kaki di Senja Pagi Cafe & Eatery yang ada di kawasan Kopeng. Tempat ini merupakan salah satu spot favorit untuk melihat sunrise dan dikelilingi pemandangan Gunung Andong dan Gunung Merbabu. Nah, jika Anda penasaran dengan Senja Pagi Magelang, yuk simak informasinya berikut ini!

Lokasi

Suasana di Senja Pagi Cafe

Senja Pagi / @cicikiriyanti99
Senja Pagi / @cicikiriyanti99
Senja Pagi / @cicikiriyanti99
Senja Pagi / @cicikiriyanti99
Senja Pagi / @cicikiriyanti99
Senja Pagi / @cicikiriyanti99
Senja Pagi / @cicikiriyanti99
Senja Pagi / @cicikiriyanti99

Daftar Menu dan Jam Buka

Ada menu apa saja yang tersedia di Senja Pagi Cafe Magelang? Berikut ini adalah daftar menu beserta harga terbaru:

Minuman

  • Wedang Uwuh: Rp 12.000
  • Wedang Jahe: Rp 10.000
  • Susu Jahe: Rp 12.000
  • Teh: Rp 7.000
  • Jeruk: Rp 8.000
  • Susu Coklat/ Putih: Rp 11.000
  • Lemon Tea: Rp 8.000
  • Lemon Squash: Rp 16.000
  • Strawberry Squash: Rp 16.000
  • Aneka Jus (Tomat, Strawberry, Semangka, Melon, Mangga, Jambu, Apel): Rp 14.000
  • Jus Alpukat: Rp 16.000
  • Milkshake Strawberry: Rp 14.000
  • Milkshake Vanilla: Rp 14.000
  • Milkshake Cokelat: Rp 14.000
  • Air Mineral: Rp 4.000
  • Robusta Natural: Rp 15.000
  • Robusta Lanang: Rp 15.000
  • Robusta Wine: Rp 15.000
  • Arabika Full Wash: Rp 15.000
  • Arabika Wine: Rp 15.000
  • Vietnam Drip: Rp 17.000
  • Espresso Single/ Double Shoot: Rp 15.000
  • Americano: Rp 17.000
  • Coffee Latte: Rp 17.000
  • Capucino: Rp 17.000
  • Matcha Latte: Rp 17.000
  • Red Velvet Latte: Rp 17.000
  • Taro Latte: Rp 17.000
  • Kopi Tarik: Rp 17.000
  • Mochacino: Rp 17.000
  • Machiato Aren: Rp 17.000
  • Matcha Coffee Latte: Rp 17.000
  • Red Fusion: Rp 17.000
  • Taro Fusion: Rp 17.000

Makanan

  • Rice Bowl Ayam Geprek: Rp 15.000
  • Rice Bowl Ayam Sambal Matah: Rp 15.000
  • Rice Bowl Geprek Keju: Rp 15.000
  • Rice Bowl Sapi Lada Hitam: Rp 22.000
  • Rice Bowl Telur Orak Arik: Rp 14.000
  • Rice Bowl Bakso Mercon: Rp 15.000
  • Nasi Goreng: Rp 16.000
  • Sop Ayam: Rp 12.000
  • Indomie Goreng Geprek: Rp 16.000
  • Indomie Goreng/ Rebus: Rp 14.000
  • Telur Goreng: Rp 6.000
  • Nasi Putih: Rp 5.000

Snack

  • Mendoan: Rp 10.000
  • Tahu Goreng Crispy: Rp 10.000
  • Sosis Bakar/ Goreng: Rp 12.000
  • Roti Bakar Coklat/ Keju: Rp 14.000
  • Pisang Goreng: Rp 12.000
  • Pisang Goreng Coklat/ Keju: Rp 14.000
  • Dimsum: Rp 13.000
  • Ketela Krispy: Rp 10.000
  • Kentang Goreng: Rp 10.000
  • Jamur Krispy: Rp 10.000
  • Cireng: Rp 8.000
  • Tahu Bakso: Rp 12.000
  • Tahu Walik: Rp 12.000

Senja Pagi Cafe Magelang buka setiap hari dengan jam operasional berikut ini:

  • Breakfast : 06.00-09.00 (wajib reservasi)
  • Weekday : 10.00-17.00
  • Weekend : 09.00-17.00

Cara Reservasi di Senja Pagi Cafe Magelang

Bagi Anda yang ingin mengambil paket Breakfast di Senja Pagi Cafe Magelang, berikut ini adalah cara yang bisa dilakukan:

  • Kemudian Anda bisa memilih paket breakfast yang sudah disiapkan dan juga menyertakan waktu kunjungan ke cafe. Berikut ini adalah menu paket breakfast di Senja Pagi Cafe Magelang:

Breakfast A

Rp 100.000/pax (min. 2 pax)

Pilihan Menu Utama

  • Nasi Lada Hitam
  • Nasi Goreng
  • Sop Ayam
  • Chicken Katsu
  • Roti Bakar

Pilihan Snack

  • Kentang Goreng
  • Sosis Bakar/Goreng
  • Pisang Goreng
  • Omelete

Pilihan Minum

  • Orange Jus
  • Susu
  • Kopi
  • Teh
  • Free Mineral Water
  • Free Buah

Breakfast B

Rp 75.000/pax (min. 5 pax)

Pilihan Menu Utama

  • Nasi Lada Hitam
  • Nasi Goreng
  • Sop Ayam
  • Chicken Katsu
  • Roti Bakar

Pilihan Minuman

  • Orange Jus
  • Susu
  • Kopi
  • Teh
  • Free Mineral Water

Demikian adalah ulasan mengenai Senja Pagi Cafe Magelang, semoga bisa menambah referensi Anda untuk menghabiskan weekend kali ini!

Hotel Populer di Magelang

Share Article