6 Panorama Keindahan Puncak Seruni Point di Gunung Bromo

Untuk tahu lebih banyak mengenai Puncak Seruni Point, mari simak informasinya berikut ini!
14 Feb 2023 ·By Ayurizka Purwadhania
·
Share Article

Puncak Seruni Point — Gunung Bromo dikenal menjadi destinasi liburan favorit banyak masyarakat Indonesia dan juga turis mancanegara. Gunung Bromo dikenal dengan pemandangannya yang indah saat pagi hari dan juga lokasinya yang masih berdekatan dengan gunung lainnya seperti Tengger dan Semeru.

Berkunjung ke Gunung Bromo tak lengkap rasanya apabila belum berkunjung ke Puncak Seruni Point yang ada di kawasan lereng gunung. Untuk tahu lebih banyak mengenai Puncak Seruni Point, mari simak informasinya berikut ini!

1. Puncak Seruni Point adalah spot terbaik untuk menikmati pemandangan Gunung Bromo, Tengger, dan Semeru.

Puncak Seruni Point / @shirlyhamra
Puncak Seruni Point / @shirlyhamra

2. Saat mengunjungi Puncak Seruni Point, Anda akan merasa seperti sedang berada di negeri atas awan, karena posisi awan yang lebih rendah.

Puncak Seruni Point / @ernymahardika
Puncak Seruni Point / @ernymahardika

3. Waktu terbaik untuk berkunjung ke Puncak Seruni Point adalah saat pagi hari, dimana Anda akan melihat sunrise dari Gunung Bromo.

Puncak Seruni Point / @rahayu.wibowo
Puncak Seruni Point / @rahayu.wibowo

4. Untuk bisa sampai di Puncak Seruni, Anda harus menaiki ratusan anak tangga terkebih dahulu.

Puncak Seruni Point / @bai.hd
Puncak Seruni Point / @bai.hd

5. Jangan lupa untuk mengabadikan setiap momen di Puncak Seruni Point dengan kamera ataupun HP.

Puncak Seruni Point / @davidyogapratamaa
Puncak Seruni Point / @davidyogapratamaa

6. Gunakan baju hangat saat berkunjung ke Puncak Seruni Point karena tempat ini memiliki suhu yang rendah.

Puncak Seruni Point / @oscarocan
Puncak Seruni Point / @oscarocan

Nah, itu dia 6 potret keindahan Puncak Seruni Point yang ada di Gunung Bromo. Jadi, apakah Anda tertarik untuk mengunjunginya?

Booking Hotel untuk Liburan di Probolinggo!

Share Article