Kalis Kitchen: Harga Menu, Jam Buka, Lokasi

Ingin tahu lebih banyak mengenai Kalis Kitchen? Ini dia informasinya untuk Anda!
25 Oct 2022 ·By Ayurizka Purwadhania
·
Share Article
Kalis Kitchen / @seneng_nongkrong
Kalis Kitchen / @seneng_nongkrong

Kehabisan ide menu makan siang? Kini Anda bisa mencoba berbagai menu unik yang ada di Kalis Kitchen yang berada di Terban. Kalis Kitchen adalah restoran yang menyediakan aneka menu Indonesia maupun western yang dijamin enak dengan harga yang terjangkau.

Kalis Kitchen adalah sister brand dari Kalis Donut yang lokasinya pun masih berdekatan. Suasana restoran ini pun nampak cozy dan super chic dengan pemilihan warna earth tone serta setiap sudutnya yang instagenic!

Tempat ini sangat cocok bagi Anda yang ingin mencari suasana baru untuk remote working ataupun sekadar mencari tempat makan siang baru. Tak perlu khawatir karena Kalis Kitchen sudah memiliki berbagai fasilitas lengkap seperti WiFi, area parkir, stop kontak, dan juga smoking room.

Ingin tahu lebih banyak mengenai Kalis Kitchen? Ini dia informasinya untuk Anda!

Lokasi

Fasilitas

Ini dia beberapa fasilitas yang bisa Anda temukan di Kalis Kitchen:

  • Area Parkir
  • WiFi
  • Indoor Area
  • Outdoor Area
  • Smoking Room
  • Stop Kontak

Suasana

Kalis Kitchen / @ngiterdulu
Kalis Kitchen / @ngiterdulu
Kalis Kitchen / @ngiterdulu
Kalis Kitchen / @ngiterdulu
Kalis Kitchen / @ngiterdulu
Kalis Kitchen / @ngiterdulu
Kalis Kitchen / @ngiterdulu
Kalis Kitchen / @ngiterdulu

Daftar Menu

Ada menu apa saja di Kalis Kitchen? Berikut ini adalah daftar menu beserta harga terbarunya!

Espresso Based

  • Americano: Rp 20.000
  • Cappuccino: Rp 20.000
  • Double Expresso: Rp 20.000
  • Cafe Latte: Rp 22.000
  • Hazelnut Latte: Rp 24.000
  • White Latte: Rp 20.000
  • Caramel Macchiato: Rp 28.000
  • Salted Caramel: Rp 28.000

Artisan Tea

  • Earl Grey: Rp 22.000
  • English Breakfast: Rp 22.000
  • Green Tea: Rp 22.000
  • Peppermint: Rp 22.000
  • Chamomile Tea: Rp 22.000

Signature Drink

  • Kopi Susu Keraton: Rp 22.000
  • Milo Sachetan: Rp 25.000
  • Strawberry Cosmo Espresso: Rp 25.000
  • Cinnamon Oat Letter: Rp 28.000
  • Orange Sunset Espresso: Rp 25.000
  • Korean Strawberry Milk: Rp 28.000
  • Legendary Tiramisu Regal: Rp 25.000
  • Hibiscus Sakura Tea: Rp 23.000

Milk Based

  • Matcha Latte: Rp 25.000
  • Red Velvet Latte: Rp 25.000
  • Pineapple Crush: Rp 25.000
  • Watermelon Crush: Rp 25.000
  • Strawberry Tea: Rp 28.000
  • Iced Tea: Rp 15.000
  • Iced Lychee Tea: Rp 22.000
  • Iced Leon Tea: Rp 22.000
  • Iced Mint tea: Rp 22.000
  • Orange Juice: Rp 25.000
  • Air Mineral: Rp 10.000

Snack

  • Bakwan Sayur: Rp 20.000
  • Sweet Potato Popcorn Chicken: Rp 45.000
  • Tijuana Onion Rings: Rp 25.000
  • Kalis Kitchen Samplers: Rp 29.000
  • Yucca Fries: Rp 25.000
  • Gorengan Desa: Rp 25.000
  • Cheese Fries: Rp 35.000

Main Course

  • Tomato & Cheese Soup: Rp 39.000
  • Wild Mushroom Soup: Rp 39.000
  • Kalis Caesar Salad: Rp 35.000
  • Kani Orange Salad: Rp 38.000
  • Nasi Campur Dewata: Rp 49.000
  • Nasi Rolade Sapi: Rp 49.000
  • Nasi Paru Lada Ijo: Rp 49.000
  • Nasi Ayam Penyet Istimewa: Rp 43.000
  • Nasi Ayam Kemangi: Rp 45.000
  • Nasi Ayam Woku: Rp 48.000
  • Sop Buntut: Rp 72.000
  • Pindang Kuah Iga: Rp 65.000
  • Nasi Goreng Kampung: Rp 45.000
  • Nasi Goreng Garlic Butter: Rp 45.000
  • Mie Goreng Jawa: Rp 38.000
  • Sirloin Steak: Rp 135.000
  • Braised Short Ribs: Rp 75.000
  • American Breakfast: Rp 45.000
  • Fish & Chips: Rp 49.000

Sandwich

  • Croque Monsieur: Rp 39.000
  • Artisan Patty Bagel: Rp 48.000
  • Smoked Beef Bagel: Rp 48.000
  • Pepperoni Bagel: Rp 39.000
  • Chicken Steak Bagel: Rp 39.000
  • Korean Fried Chicken Bagel: Rp 43.000

Pasta

  • Penne Chicken Parmigiana: Rp 55.000
  • Spaghetti Aglio Olio: Rp 50.000
  • Fettucine Carbonara: Rp 55.000
  • Mac and Cheese: Rp 49.000

Kids Menu

  • Junior Mac & Cheese: Rp 25.000
  • Hamburg Patty Rice: Rp 35.000

Jam Buka

Kalis Kitchen buka setiap hari mulai pukul 08.00-22.00 WIB. Jangan lupa untuk mengabadikan setiap momen Anda selama di Kalis Kitchen dan mengunggahnya ke Instagram, ya! Demikian ulasan mengenai Kalis Kitchen, semoga bisa menambah referensi wisata kuliner Anda selama di Yogyakarta!

Hotel di Yogyakarta

Share Article