Untuk tahu lebih banyak mengenai daya tarik dari Obie Cafe & Space Jogja, yuk simak informasinya berikut ini!
Obie Cafe & Space Jogja — Dikenal sebagai kota pelajar, membuat Yogyakarta memiliki berbagai pilihan cafe dan juga tempat nongkrong yang seru untuk dikunjungi. Anda bisa menemukan berbagai jenis cafe dengan desain interior unik maupun cafe yang memiliki signature minuman yang enak.
Untuk Anda yang bosan dengan suasana cafe yang itu-itu saja, sempatkan mampir ke Obie Cafe & Space. Cafe ini berlokasi di Pogung Kidul dan memiliki area parkir luas dan cocok untuk dijadikan tempat remote working .
Obie Cafe & Space Jogja menggunakan konsep modern minimalis dengan dominasi warna putih pada interiornya. Ruangannya pun sangat lega dan nyaman, sehingga membuat siapapun betah berlama-lama di cafe ini. Untuk tahu lebih banyak mengenai daya tarik dari Obie Cafe & Space Jogja, yuk simak informasinya berikut ini!
Lokasi
Fasilitas
Berikut ini adalah beberapa fasilitas yang ada di Obie Cafe & Space:
-
Area Parkir
-
Toilet
-
Outdoor Area
-
Smoking Area
-
Spot Foto
-
WiFi
Suasana
Daftar Menu
Berikut ini adalah daftar menu yang ada di Obie Cafe & Space Jogja beserta harga terbarunya:
Espresso Based
-
Espresso: 16K
-
Americano: 20K
-
Capuccino: 22K
-
Cafe Latte: 22K
Flavour Latte
-
Cinnamon Latte: 24K
-
Caramel Latte: 24K
-
Hazelunt Latte: 24K
-
Sweet Rum: 24K
Signature Drink
-
Obie: 23K
-
Regal Latte: 25K
-
Oreo Latte: 25K
-
Sakura: 25K
Milk Based
-
Redvelvet: 24K
-
Greentea: 24K
-
Chocolate: 24K
-
Taro: 24K
Mocktail
-
Like It: 24K
-
Coconut Fresh: 25K
-
Apple Fresh: 25K
-
Saraberry: 26K
-
Black Mamba: 26K
Tea Based
-
Lychee Tea: 18K
-
Lemon Tea: 18K
-
Strawberry Tea: 18K
-
Fresh & Fresh: 22K
Manual Brew
- V60: 27K
Ramen Niku
- Original: 27K
Add On Topping
-
Katsu: 8K
-
Chicken: 8K
-
Beef: 11K
Rice Bowl
-
Crispy Chicken Salted Egg: 25K
-
Crispy Chicken Teriyaki: 25K
-
Crispy Chicken BBQ: 25K
-
Beef Gyudon: 35K
-
Beef Teriyaki: 35K
Curry Rice
- Curry Katsu: 30K
Chicken Wings
-
BBQ: 25K
-
Teriyaki: 25K
-
Salted Egg: 25K
Jam Buka
Obie Cafe & Space Jogja buka setiap hari mulai pukul 09.00-00.00 WIB. Demikian ulasan mengenai salah satu cafe di Jogja, semoga bisa menambah referensi baru untuk Anda!