Tiga Surya Cafe Semarang: Harga Menu, Suasana, Daya Tarik

Untuk Anda yang ingin mencoba spot baru di Semarang, saatnya mengunjungi Tiga Surya Cafe yang ada di Banyumanik.
17 Jan 2023 ·By Ayurizka Purwadhania
·
Bagikan Artikel

Tiga Surya Cafe Semarang — Jika berbicara mengenai Kota Semarang, tak lengkap rasanya jika Anda belum menjelajahi berbagai spot menarik di kota ini. Tak hanya identik dengan Lawang Sewu, Kota Tua, dan juga wisata alamnya, Anda bisa menemukan berbagai spot baru yang ada di kota ini.

Untuk Anda yang ingin mencoba spot baru di Semarang, saatnya mengunjungi Tiga Surya Cafe yang ada di Banyumanik. Berbeda dengan cafe pada umumnya, Anda akan dibuat takjub dengan cafe yang satu ini, karena mengusung konsep layaknya sebuah istana di Roma. Penasaran dengan harga menu dan suasana di cafe ini? Berikut ini ulasannya!

Lokasi

Tiga Surya Cafe / @semarangprojects
Tiga Surya Cafe / @semarangprojects

Fasilitas

Ini dia beberapa fasilitas yang bisa Anda temukan di Tiga Surya Cafe:

  • Area Parkir
  • Toilet
  • Spot Foto
  • Outdoor Area
  • WiFi

Suasana

Tiga Surya Cafe / @rositajalanjalan
Tiga Surya Cafe / @rositajalanjalan
Tiga Surya Cafe / @rositajalanjalan
Tiga Surya Cafe / @rositajalanjalan
Tiga Surya Cafe / @rositajalanjalan
Tiga Surya Cafe / @rositajalanjalan
Tiga Surya Cafe / @rositajalanjalan
Tiga Surya Cafe / @rositajalanjalan

Daya Tarik

Seperti yang sudah disinggung sebelumnya, Tiga Surya Cafe memilikid desain bangunan Neo Klasik yang identik dengan Kota Yunani Kuno dan Roma. Anda akan disambut dengan berbagai ornamen patung dewa serta pilar-pilar yang megah.

Tiga Surya Cafe tak hanya menawarkan desain cafe mewah dan anti-mainstream, Anda juga bisa mencicipi berbagai menu makanan yang disajikan dengan premium. Selain itu, cafe ini juga bisa digunakan untuk berbagai acara seperti wedding hingga sesi pemotretan.

Daftar Menu

Snack

  • Singkong Goreng: 25K
  • French Fries: 27K
  • Fish Finger: 30K
  • Croque Mushroom: 30K
  • Pisang Goreng: 35K
  • French Fries Poutine: 35K
  • Chicken Popcorn: 35K
  • Soy Honey Chicken Wings: 40K

Soup & Salad

  • Chicken Cream Soup: 45K
  • Ranch Chicken Honey Mustard: 55K
  • Nicoise Tropical Salad: 65K

Pasta

  • Spaghetti Aglio Olio: 55K
  • Mac and Cheese: 55K
  • Spaghetti Carbonara: 55K
  • Spaghetti Bolognese: 58K

Beef & Chicken

  • Wrap Beef Yakiniku: 75K
  • Beef Hamburg: 85K
  • German Chicken Bratwurst: 125K
  • Meltique Rib Eye Steak: 159K

Asian

  • Nasi Goreng: 37K
  • Bakmi Djowo (Goreng/Rebus): 45K
  • Nasi Ayam Goreng Lengkuas: 45K
  • Sop Buntut: 75K

Dessert

  • Australian Apple Pie: 25K
  • Dark Chocolate Volcano: 45K

Coffee

  • Espresso: 20K
  • Americano: 23K
  • Cafe Latte: 25K
  • Cappuccino: 25K
  • Cafe Mocha: 25K
  • Cortado: 25K
  • Flavoured Caffee Latte: 29K
  • Caramel Machiatto: 30K
  • Oatmilk Latte: 40K

Manual Brew

  • Vietnam Drip: 25K
  • V60: 25K

Signature

  • Biscoff Cookies n Cream: 30K
  • Choco Crocodile: 30K
  • Cerita Tiga Surya: 30K
  • Korean Strawberry Milk: 30K
  • Volcano Cocoa Matcha: 33K

Non Coffee

  • Chocolate: 23K
  • Matcha: 23K
  • Taro: 23K
  • Red Velvet: 23K

Ice Blend

  • Oreo Milkshake: 29K
  • Coffee Twister: 29K
  • Green Tea Cream: 29K
  • Red Cream: 29K
  • Purple Cream: 29K

Juices

  • Orange Juice: 25K
  • Fresh Vegetable: 25K
  • Watermelon: 25K

Mocktails

  • Black Sunset: 26K
  • Lemonade in Ocean: 28K
  • Yall Chilled: 29K

Jam Buka

Tiga Surya Cafe buka setiap hari mulai pukul 11.00-21.00 WIB. Demikian ulasan mengenai salah satu cafe hits baru yang ada di Semarang, jangan lupa untuk menambahkannya ke dalam agenda akhir pekan Anda, ya!

Booking Hotel untuk Liburan di Semarang!

Bagikan Artikel